Lirik Lagu The Rain – Di Bawah Hujan

Berikut adalah Lirik dari lagu berjudul Di Bawah Hujan yang dibawakan oleh The Rain.

 

ADVERTISEMENT

Chorus :
Aku menari di bawah hujan
Bernyanyi dalam dingin pelukan
Aaah..

Perlahan hangat menjalar
Jiwa yang berpendar
Menari di bawah hujan..

Interlude

Verse :
Badai akan berlalu
Susah sepatutnya
Mungkin di lain waktu
Kembali menyapa

Pre Chorus :
Biarlah dunia sejenak sunyi
Setenang mungkin ku akan hadapi..

Chorus :
Aku menari di bawah hujan
Bernyanyi dalam dingin pelukan
Aaah..

Perlahan hangat menjalar
Jiwa yang berpendar
Menari di bawah hujan

Verse :
Mimpi yang terpatahkan
Putaran sang waktu
Akan lahir harapan
Cerita yang baru

Pre Chorus :
Biarlah semua sejenak sunyi
Setenang mungkin ku akan hadapi..

 

Chorus :
Aku menari di bawah hujan
Bernyanyi dalam dingin pelukan
Aaah..

Perlahan hangat menjalar
Jiwa yang berpendar
Menari di bawah hujan

Music

Chorus :
Aku menari di bawah hujan
Bernyanyi dalam dingin pelukan
Aaah..

Perlahan hangat menjalar
Jiwa yang berpendar
Menari di bawah hujan

Interlude

Outro :
Di bawah rinainya
Pelukan kerasnya
Biarkanlah hati
Menuntun langkah.. ini..

 

 

Credits

  • Written by : Indra Prasta
  • Produced by : Indra Prasta, Iwan Tanda, Ipul Bahri & Aang Anggoro
  • Recorded at : Studio Dua Puluh
  • Mixed by : Iwan Tanda
  • Mastered by : Stephan Santoso at Slingshot Studio
  • Released by : Heavy Rain Records
  • Distributed by : MK Records
  • Published by : MK Publishing